Pemeriksaan Pekerjaan dan Serah Terima Pertama atau Provisional Hand Over (PHO) Pekerjaan Pembangunan Tembok Keliling Makam dan Talud

Dilihat : 1919 Kali, Updated: Rabu, 17 November 2021
Pemeriksaan Pekerjaan dan Serah Terima Pertama atau Provisional Hand Over (PHO) Pekerjaan Pembangunan Tembok Keliling Makam dan Talud

Selasa, 16 November 2021 telah dilaksanakan kegiatan Pemeriksaan Pekerjaan dan Serah Terima Pertama atau Provisional Hand Over (PHO) pekerjaan pembangunan tembok keliling makam dan talud di Banjarmangu, Karangmalang, Kelurahan Teluk, Kecamatan Purwokerto Selatan.

Kegiatan hari ini dihadiri oleh Ibu Sekretaris Dinperkim Ir. Surya Dewi Anggoro Murni, M.Si beserta perwakilan dari Kejaksaan Negeri Purwokerto Bapak M. Riza Kumala Hasan. S.H., M.H dan Ibu Ernawari Suprihatin, S.H. sebagai pendamping hukum.


Video: Dokumen Dinperkim

Komentar